apa perbedaan dan persamaan puisi dan mantra
Perbedaan:
- Puisi, berisi perasaan sang penulis dengan bahasa yang sarat makna dan berirama. Untaian kata yang cantik dan makna yang dalam dari setiap penggunaan kata itulah yang membuat puisi tak hilang ditelan zaman.
- Mantra, setiap ucapannya dianggap memiliki kekuatan gaib/magis untuk keperluan ritual ataupun pengobatan. Selain itu, mantra juga tidak memiliki ciri-ciri khusus.
Persamaan:
Mantra termasuk dalam jenis puisi, yakni jenis puisi lama
[answer.2.content]